9 Cara Sukses Jualan Online di Facebook Bagi Pemula

Pakarteknik.id - Di era sekarang ini siapa yang tidak tau facebok, hampir semua kalagan masyarakat di indonesia menjadi pengguna facebook. Facebook sendiri adalah sebbbuah situs jejaring sosial dimana penggun facebook dapat menggunakan fasiltas untuk berbagi cerita, berbagi foto, like, komen, video live, bermain game, chattingm, streaming video dan lain sebagainya.

Belakangan ini facebook juga dapat di gunakan sebagai alat untuk merai keuntungan dengan cara jualan online melalui facebook, kenapa memilihi facebook untuk jualan online? karena di indonesai facebook menjadi salah satu media sosial yang paling di gemari oleh masyarakat, pengguna facebook di indonesia saat ini telah mencapai 2,38 milyar pengguna.

Dengan begitu banyaknya pengguna facebook di negara kita ini tentu bisa menjadi peluang tersendri bagi para penjual online yang dapat menoptimalkan produk yang mreka jual melalui facebook. Bagi pemula yang baru belajar jaualan online malaui facebook tentu akan sangat kesulitan, karena biasaya bagi pemula yang baru belajar jualan online di facebook mereka hanya memposting foto produk yang mereka jual dan hanya di biarkan saja begitu saja.

Oleh karena itu di atrikel kali ini saya akan membahas Cara Sukses Jualan Online di Facebook Bagi Pemula agar produk yang mereka jual bisa banyak yang beli.

9 Cara Sukses Jualan Online di Facebook Bagi Pemula

1. Membuat Akun Fcebook
Bagi pemula yang baru saja ingin berjualan online di facebook hal terpenting yang pertama adalah mempunyai akaun facebook, cara untuk membuatnya bisa langsung kunjungai facebook.com.

2. Menambahkan Teman Yang Relevan
Untuk memilih teman yang relevan kita bisa mencari orang-orang yang memiliki minat atau yang memiliki ketertarikan dengan produk yang kita jual, bisa mulai dari teman sekolah, teman kiliah,, teman di kantor, teman di kaampung, keluarga atau bisa juga teman-teman yang kita kenal yang ada di sosial media. Orang-orang tersebut kita harapkan bisa sedikit meliriki barang yang kita jual.

Usahakan barang yang kita jual sesuai dengan apa yang teman kita minati misal seperti kebutuhan sehari seperti, makanan, minuman, pakaian, sepatu, sendal, alat dapur dan lain sebagainya.

3. Manajeman Privasi
Apabila kita hanya mempunyai 1 akun facebook saja alangkah baiknya kita memisahkan postingan masalah pribadi dengan postingan bisnis kita di facebook, tujuanya agar akun facebook untuk jualan yang kita buat akan terlihat proesional.

Selalu cek pertemanan siapa saja yang tidak menerima pertemanan kita. Sebaiknya orang-orang yang tidak menerima pertemanan kita, bisa langsung di hapus saja.

4. Posting Produk Yang Kita Jual
Untuk memposting produk yang kita jual kita bisa menambahkan foto sebagai contoh yang bisa di liat oleh calaon pembeli dan ushakan foto yang di ambil terlihat baik dan menarik.

Berikan juga deskripsi produk yang kita jual seperti bahan produk, warna, ukuran, harga, strok produk untuk menambah meyakinkan calon pembeli.

5. Update Status Yang Unik dan Menarik
Update status yang unik dan menarik bisa saja menarik perhatian orang lian tujuanya agar mereka tidak bosan dengan produk yang kita tawarkan terus-menerus.

Kita bisa memposting kehidupan sehari-hari yang menyenanangkan seputar profesi kita bisa berupa foto atau video yang unik, apabila postingan yang kita post memilik interaksi yang tinggi seperti like, komen dan share maka akan semakin baik pula untuk perkembangn bisnis kita di facebook.

6. Aktif Berinteraksi Dengan Audience
Buka hanya membuat postingan saja namuan aktif dalam berinteraksi dengan audience juga salah satu hal yang penting, karena facebook juga memperhitungkan seberpa aktif akun kita dalam berinteraksi dengan audience untuk bisa muncul di paling awal linimasa peteman kita.

7. Gabung Dengan Grub Facebook Yang Relevan
Facebook juga memiliki fitur yang menarik untuk membuat grub, adanya fitur ini tentu akan sangat membatu kita untuk memasarkan produk yang kita jual, seperti grub jual beli online, grub, edukasi, grub olah raga dan lain sebagainya.

Pilih grub yang relevan dengan barang yang kita jual agar produk yang kita jual tepat sasaran, sebagai contoh seandainya kita menjual sepatu olah raga maka yang cocok grub yang kita ikuti adalah grub sepak bola, grub bulu tangkis dan grub-grub sejennisnya.

8. Jual di Facebook Marketpalce
Facebook memiliki fitur marketplace yang bisa kita manfaatkan untuk menjual produk kita, fitur marketplace ini memang di buat untuk para pengguna facebook yang ingin mennjual dan membeli produk yang mereka inginkan baik itu baru maupun bekas.

9. Beri Testimoni
Agar benar-benar produk kita di percaya oleh calon pembeli wajib bagi kita untuk menyertakan testioni yang biak, bisa berupa foto arau video yang menjelaskan bahwa produk yang kita jual memiliki kualita yang bik dan terpercaya.

Karena difacebook sendiri juga ada penjual yang hanya ingin menipu konsumen dengan menjual produk yang abal-abal. Oleh karena itu testimoni itu sangat penting bila kita ingin di percaya oleh orang lain.

Kesimpulan
Di atas merupakan 9 Cara Sukses Jualan Online di Facebook Bagi Pemula yang bisa kita jadikan referensi untuk memulai jualan online di faceook dan menemukan orang-orang yang tepat untuk menjadi pelanggan kita. Selamat mencoba dan semga sukses. 

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel