-->

Cara Mengatasi Kuota Lokal Indosat Yang Tidak Bisa Digunakan

Cara Mengatasi Kouta Lokal Indosat Yang Tidak Bisa Digunakan

Seperti yang sudah kita ketahui indosat Ooredoo adalah salah satu provider terbesar yang ada di indonesia. Provider yang satu ini tidak kalah dengan provider yang lain seperti telkomsel, xl axiata, tree dan provider lainnya, indosat ooride ini merupakan provider yang banyak di gemari oleh anak mudah karena dengan menggunakan kartu indosat kita di tawarkan berbagai kaet murah dan banyak bonusnya seperti paket internet, paket SMS, paket nelpon dan masih nayak paket murah lainya.

Apa Itu Kuota Local Indosat
Mungkin sebagian orang belum tau apa apa itu kuota local indosat, kuota local indosat merupakan sebuah kuota khusus atau kuota "bonus" pada saat kita membeli paket internet indosat yang hanya bisa di gunakan di wilayah tertentu sesui dengan pertama kali kita membeli paket tersebbut. Misalnya kita membli paket tersebut di area jakarta timur maka kuota local tersebut hanya bisa di gunakan di jakarta timur saja dan apabila kita keluar dari area tersebut maka kuota yang di gunakan adalah kuota utama.

Masalah yag sering di alami oleh sebagian pengguna adalah kuota local yang tidak bisa di gunakan. Nah, oleh sebeb itu pada artikel kali ini saya akan sedikit berbagi bagaimana cara mengatasi kuota local indosat yang tidak bisa digunakan, padahal kuota local masih banyak.

Cara Mengatasi Kuota Local Indosat Yang Tidak Bisa di Gunakan
Pada umumnya bonus kuota local indosat langsung bisa di gunakan ketika kita sudah seesai registrasi pemebelian paket tersebut, namun ternyata masih banyak juga yang mengalami masalah bonus kuota localnya yang tidak bisa diguakan, akhirnya yang terpotong adalah kuota utamanya.
Cara Mengatasi Kouta Lokal Indosat Yang Tidak Bisa Digunakan

Gambar diatas adalah contoh sisa kuota local yang masih 5GB namun tidak bisa dugunakan sama sekali, padahal saat ini saya ada di area dimana pertama kali saya membl paket tesebut. Nah, apabila kalian mengalami masalah seperti yang sudah saya jelaskan di atas tadi kalian bisa ikuti langakah langkah yang akan saya share ini :

  1. Pastikan bahwa kita berada di lokasi pertama kita mengaktivasi paket tersebut, karena kuota local indosat hanya bisa digunakan di lokasi pertama kita melalkukan aktivasi paket, jika lupa kita bisa melakukan cek melalui SMS ketikan "lokasi" kirim ke "363" atau juga bisa melakukan dial up ke *123*486#.
  2. Cek kota kita, apakah kuota locah indosat kita masih. Caranya bisa cek melalui aplikasi "MyIM3" atau jiga bisa melakukan pengecekan melalui SMS "usage" kirim ke "363".
  3. Jika kuota local masih banyak, coba untuk merestart HP kita dan setelah hidup coba untuk lakukan browsing.
  4. Apabila belum bisa di gunakan juga silahkan buka menu "Penganturan" di HP kita pilih "Kartu ganda dan jaringan seluler" pilih dimana SIM kartu indosat yang kita pakai SIM 1 atau SIM dua kemudian pilih "Nama titik akses(APN)" pilih "ISAT WAP" kemudian pilih "Hapus" lalu kembali dan pilih "Setel ulang ke default" yang terakhir "restat" HP kita.
  5. Dan apabila kita sudah melakukan cara di atas dengan benar dan kuota local masih juga tidak bisa di guakan kita bisa langsung hubungi Call Center indosat ooredoo, kita bisa tanyakan keluahan yang kita alami.

Call Center Indosat Ooredoo
Untuk mengadukan segala keluhan mengenai indosat ooredo kit bisa menghubungi call center, bisa melalui tlp atau juga bisa melalui sosial media, berikut pilihan komunikasi yang bisa kita pilih untuk mengadukan segela keluahan indosat ooredo.
  • Telphon ke : 123 atau 185 atu 0821 3000 3000
  • Facebhook : https://facebook.com/indosatooredoo
  • Instagram : https://instagram.com/indosatooredoo
  • Website : https://indosatooredoo.com
  • Lainya : https://im3.do/help

Penutup
Diatas tadi merupakan cara yang bisa kita lakukan untuk mengatasi kuota local indosat yang tidak bisa digunkan, sebelum menggunakan kuota local indosat pastikan kita berada dilokasi yang sama saat melakukian aktivasi agar kuota utama kita tidak terpotong.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel