Cara Cepat Mencerahkan dan Mempertajam Foto Dengan Photoshop

Cara Cepat Mencerahkan dan Mempertajam Foto Dengan Photoshop - Selamat datang sobat semua pada artikel kali ini saya akan share Cara Cepat Mencerahkan dan Mempertajam Foto Dengan Photoshop, jika kita memiliki sebuah foto atau gambar yang buram atau pencahayaanya kurang sesui dengan keinginan kita, Sebegai perbandingan contohnya sperti foto di bawah ini.
Oleh sebab itu  cara yang cukup mudah agar kita dapat mempertajam atau mengubah resolusi foto sehingga nantinya ketika kita ingin memperbesar resolusi foto tidak akan  pecah atau buram,dan  untuk size nya akan menjadi lebih besar dua kali lipat dari ukuran pertama.

Oke langsung saa kita mulai Cara Cepat Mencerahkan dan Memprtajam Foto Dengan Photoshop.
  • Buka Foto yang akan kita cerahkan dan pertajam dengan photoshop
  • Setelah terbuka Tekan Ctrl+M dan cerahkan sesui keinigan (dikira-kira saja sesui dengan foto yang kita punya) lalu Klik OK.
  •  Kemudian klik Image => Adjustment => Selective Color, Colors Red Ganti dengn Black dan blacknya beri nilai 25% atau disesuikan saja kira-kira sudah sesui dengan apa yang kita inginkan lalu klik OK.
  • Langkah selanutnya klik Image => Adjustment => Hue/Saturation atau tekan Ctrl+U, Sesuikan seperti gambar di bawah ini atau disesuikan saja sesui selera, lalu klik OK.
  • Yang terakhir Image => Adjustment => Levels tambah nilai Input Levelnya seperti gambar di bawah ini atau disesuikan dengan foto yang kita punya, lalu klik OK,
  • Maka hasilnya seperti gambar dibawah ini.
Oke mungkin itu saja Cara Cepat Mencerahkan dan Memprtajam Foto Dengan Photoshop kurang dan lebihnya saya mohon maaf, semoga bermanfaat, Terima Kasih.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel